Kerja Bersama di Tingkat RT (KARATE) #1

Admin, 23 Februari 2024 09:42:40 WIB

Pada hari Kamis, tanggal 22 Februari 2024 pukul 09.00 WIB telah dilaksanakan kegiatan Kerja Bersama di Tingkat RT (KARATE) yang beragenda Pelayanan Publik (Perbaikan Adminduk, Surat Keterangan, Dll) dan Ngobrol Pintar Bersama Masyarakat (NGOPI BARAT) Desa Bendoagung Tahun 2024 yang bertempat Rumah Ketua RT 2 Dusun Kademangan Desa Bendoagung. Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Kepala Desa, Perangkat Desa, Ketua RT 1 dan 2, Tokoh Masyarakat, Tokoh Pemuda dan Tokoh Perempuan serta masyarakat. 

Artikel Terkini

  • Vaksin Pfizer untuk Lansia

    19 November 2021 17:38:53 WIB Admin
    Vaksin Pfizer untuk Lansia
    Hari Jum'at tanggal 19 November 2021, pukul 08.00 WIB telah dilaksanakan Vaksin Untuk Lansia Tahap Pertama dan Kedua dosis Pfizer yang bertempat di Balai Desa Bendoagung. Kegiatan ini diikuti oleh 30 penerima vaksin dan didampingi oleh petugas dari Puskesmas, BKTM dan Pemerintah Desa. Kegiatan ... ..selengkapnya

  • Pelatihan Budidaya Ikan dalam Ember (BUDIDAMBER)

    18 November 2021 17:43:05 WIB Admin
    Pelatihan Budidaya Ikan dalam Ember (BUDIDAMBER)
    Pada hari Kamis, tanggal 18 November 2021 pukul 08.30 WIB telah dilaksanakan kegiatan Pelatihan Budidaya Ikan Dalam Ember (BUDIDAMBER) yang bertempat Galeri Kriuk 77. Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Kepala Desa, Pelaksana Kegiatan, Mentor dan peserta 5 orang dengan menerapkan protokol kesehatan ... ..selengkapnya

  • Musyawarah Pra Pelaksanaan Pembangunan TPJ RT.39

    17 November 2021 19:32:50 WIB Admin
    Musyawarah Pra Pelaksanaan Pembangunan TPJ RT.39
    Pada hari Rabu, tanggal 17 November 2021 pukul 09.00 WIB telah dilaksanakan kegiatan Musyawarah Pra Pelaksanaan Pembangunan Tembok Penahan Jalan (TPJ) yang bertempat RT.39 RW.08. Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Perwakilan Perangkat Desa, Tokoh Masyarakat dan Calon Pekerja dengan menera... ..selengkapnya

  • Posyandu Lansia Bulan November 2021

    15 November 2021 16:15:32 WIB Admin
    Posyandu Lansia Bulan November 2021
    Pada hari Senin, tanggal 15 November 2021 pukul 09.00 WIB telah dilaksanakan kegiatan Posyandu Lansia Bulan November 2021 yang bertempat di Aula Balai Desa Bendoagung. Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Pelaksana Kegiatan dan Lansia dengan menerapkan protokol kesehatan yang berlaku.... ..selengkapnya

  • Vaksin Tahap Pertama dan Kedua Dosis Sinovac

    13 November 2021 00:27:42 WIB Admin
    Vaksin Tahap Pertama dan Kedua Dosis Sinovac
    Hari Kamis tanggal 11 November 2021, pukul 08.00 WIB telah dilaksanakan Vaksin Tahap Pertama dan Kedua dosis Sinovac yang bertempat di Gedung Serbaguna Bendoagung. Kegiatan ini diikuti oleh 218 penerima vaksin dan didampingi oleh petugas dari Puskesmas, MUSPIKA, dan Pemerintah Desa. K... ..selengkapnya

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah pengunjung

Lokasi Bendoagung

tampilkan dalam peta lebih besar